Cara menambah font sendiri pada Picsay Pro

Mungkin ini judul tutorial pertama di blogger, karena tutorial ini bayak di situs mywapblog :v

Langsung saja ini caranya

1. Download font di dafont.com atau cari sendiri di google :v
2. Download explorer atau yang lainnya (di google play)
3. download picsay pro (cari di google) (karena di google play berbayar)
4. Lalu buka explorer di stoange/sdcard0 (Sd Card atau memori external) Buat folder namanya "Fonts" (huruf fnya kafital)
5.Lalu download fontnya
6. Extract dan simpan fontya di folder Fonts
7. Lalu buka picsay, lalu klik Stiker > Title > Style > Pilih Font > Custom Font

Comments

Popular posts from this blog

Cara download dan update osu! di IDM

Kumpulan Aplikasi Dan Website Penghasil Duit

Cara Memindahkan Love Live SIF Ke Sd Card